
Anda mungkin tahu bahwa cara menggunakan conditioner rambut dapat membuat rambut Anda menjadi lebih lembut, halus, berkilau, dan mudah diatur. Namun, mungkin Anda tidak mengetahui jenis conditioner yang cocok untuk jenis rambut Anda dan seberapa sering Anda perlu mengoleskannya untuk mendapatkan manfaat yang optimal bagi kesehatan rambut. Mengingat apabila Anda terlalu banyak menggunakan conditioner, ada kemungkinan rambut akan berminyak. Dan apabila Anda jarang menggunakan conditioner, rambut berisiko menjadi kering dan sulit diatur. Untuk menghindari hal-hal tersebut, sangat penting untuk melakukan cara menggunakan conditioner rambut dengan takaran yang tepat. Artikel ini akan...

Siap yang tidak menginginkan memiliki rambut lebat yang sangat indah? Hampir semua wanita, bahkan pria menginginkan memiliki rambut yang lebat dan sehat. Namun, masalah kerontokan dan lain hal menyebabkan rambut menipis dan tidak terlihat indah. Untuk membuat rambut lebat kembali, Anda dapat mencoba minyak essensial rambut. kini, banyak sekali produk rambut yang mengandung minyak esensial yang dapat meningkatkan volume rambut. Jadi, kira-kira minyak esensial apa saja yang dapat membantu pertumbuhan rambut secara cepat? Minyak essensial rambut untuk pertumbuhan rambut Minyak rosemary Minyak rosemary telah digunakan untuk mengobati rambut rontok dan bahkan mencegah rambut...

Jerawat di kepala memang membuat rasa gatal namun ngilu ketika tersentuh. Kulit kepala berjerawat sangat mengganggu dan bikin resah. Yuk, cari tahu penyebab dan bahan alami untuk mengatasinya. Munculnya jerawat di kepala ini memang kondisi yang umum terjadi. Keluhan ini menandakan bahwa adanya infeksi atau peradangan di sekitar folikel rambut seseorang. Penyebab Kulit Kepala Berjerawat Jerawat tidak hanya muncul di kulit tubuh yang terlihat saja, namun juga muncul di kulit kepala. Penyebab jerawat di kulit kepala disebabkan oleh penyumbatan pori-pori karena folikel rambut, produksi minyak berlebihan, serta adanya penumpukan sel kulit mati. Saat terjadinya...

Finasteride merupakan obat yang bekerja dengan mengurangi pertumbuhan hormon. Hal ini dilakukan guna mengatasi kerontokan rambut yang parah serta pembesaran prostat jinak pada pria. Obat ini tidak dianjurkan bagi pasien wanita dan anak-anak. Dosisnya sekitar 1-5 miligram dalam sehari, tergantung anjuran dari dokter. Gunakan finasteride sesuai anjuran pemakaian Ketika Anda diresepkan finasteride, Anda kemungkinan besar harus menggunakan obat tersebut dalam jangka panjang. Biasanya, dibutuhkan waktu berbulan-bulan bahkan sampai satu tahun untuk benar-benar melihat hasil dari obat ini. Anda mungkin tidak bisa mendapatkan obat ini secara bebas tanpa resep dari...

Penataan rambut untuk saat ini tidak bisa diabaikan. Bagaimanapun juga, rambut yang rapi bisa membuat kita nyaman dan orang yang melihatnya juga enak. Bagi laki-laki, kegiatan tersebut terbilang penting, terutama bagi rambut yang sulit untuk ditata. Salah satu yang bisa dilakukan dalam penataan rambut adalah menggunakan gel khusus. Gel rambut dibutuhkan karena pada dasarnya ketika rambut sudah kering, maka hasil sisiran juga mudah berantakan dan fungsi gel adalah agar rambut tetap rapi dalam kondisi apapun. Terkait hal tersebut, pada umumnya ada gel rambut yang daya tahannya tidak terlalu lama dan ada pula yang bisa bertahan selama seharian. Untuk tips pertama ini, disarankan...

Meskipun memiliki kutu rambut sama sekali tidak terkait dengan kebersihan yang buruk, banyak orang mengalami kepanikan saat menyadari bahwa anak mereka memiliki banyak kutu bahkan telur kutu rambut. Kutu dewasa dapat berwarna coklat muda atau abu-abu, panjangnya dua sampai tiga milimeter, dan memiliki umur sekitar 30 hari. Seekor betina dewasa dapat bertelur rata-rata enam telur per hari (hingga sepuluh) dan melakukannya sedekat mungkin dengan kulit kepala untuk meningkatkan kelangsungan hidup, mengamankan telur ke batang rambut dengan zat seperti lem. Telur kutu seukuran kepala peniti, dan tampak keputihan atau kuning. Diperlukan waktu sekitar delapan...

Gel rambut adalah produk penataan rambut yang datang dalam konsistensi gel atau konsistensi yang lebih cair. Kekuatan gel rambut sendiri datang dalam beberapa bentuk, dari sedang sampai kuat, serta memberikan tampilan yang lebih basah atau seperti hairspray. Gel rambut sendiri tidak dirancang untuk digunakan pada rambut kering, sehingga saat terbaik untuk menggunakannya adalah ketika rambut Anda masih basah. Terdapat 2 istilah umum yang perlu Anda pahami mengenai produk rambut, yaitu: Setiap produk berlabel shine akan memantulkan cahaya dan membuat rambut Anda terlihat mengkilap. Apapun yang berlabel matte akan membuat rambut Anda menyerap cahaya dan karenanya tidak memberikan efek...

Ketika tengah menjadi ibu menyusui atau yang kerap disingkat “Busui”, seorang wanita akan mengalami masalah pada penampilannya, utama rambut. Secara perlahan dan pasti, mahkota wanita itu akan rontok dengan sendirinya. Seperti daun-daun yang meranggas digarang sinar matahari pada musim kemarau. Rambut rontok saat menyusui dialami oleh nyaris semua ibu menyusui di dunia. Kondisi ini biasanya terjadi ketika bayi Anda berusia 3 bulan, dan dapat berlangsung dalam hitungan minggu hingga berbulan-bulan. Dalam dunia medis, rambut rontok saat menyusui sering disebut sebagai pospartum hair loss alias rambut rontok pascamelahirkan. Artinya, menyusui atau tidak, setiap ibu yang...

Apakah Anda seorang penggemar buah rambutan? Buah yang memiliki nama ilmiah Nephelium lappaceum ini berasal dari Asia tenggara dan dapat tumbuh dengan baik di negara-negara beriklim tropis seperti Malaysia dan Indonesia. Buah yang masih satu keluarga dengan kelengkeng dan leci ini, selain memiliki rasa yang segar dan manis, juga memiliki banyak manfaat bagi tubuh. Salah satu manfaat buah rambutan adalah dapat mengurangi berat badan dan meningkatkan sistem pencernaan. Ini berkat kandungan nutrisi yang kaya dan beragam pada buah rambutan. Artikel ini akan membahas manfaat yang bisa Anda dapatkan dengan mengonsumsi rambutan. Membantu Mengurangi Berat Badan Bagi Anda yang ingin...

Proceedings Help USER Username Password Remember me PROCEEDING CONTENT Search Search Scope All Authors Title Abstract Index terms Full Text FONT SIZE Make font size smallerMake font size defaultMake font size larger HOME ABOUT LOGIN REGISTER SEARCH Home > Unisba Karya Ilmiah UNISBA KARYA ILMIAH Fakultas Syariah » Keuangan & Perbankan Syariah| Hukum Keluarga Islam | Fakultas Dakwah » Komunikasi Penyiaran Islam | Fakultas Tarbiyah & Keguruan » Pendidikan Agama Islam | Pendidikan...

Rambut yang memutih tak selamanya milik mereka yang sudah berusia tua. Mereka yang berusia 20 tahun juga sangat mungkin memiliki uban. Bukan hanya satu atau dua helai, tapi hingga jumlahnya sangat banyak hingga terlihat mendominasi dibanding rambut yang hitam. Bukan hanya usia, munculnya uban lebih cepat atau sering disebut penuaan rambut dini juga dipengaruhi banyak faktor. Seperti gaya hidup, genetika, hingga konsumsi makanan sehari-hari. Berikut penjelasannya Genetika Tubuh setiap orang dilengkap semacam "jam biologis", yang digerakkan pada saat-saat tertentu dan akan mengubah ritmen tubuh. Kondisi "jam" sering diwariskan dari orang tua kita. Jadi, jika ibu...

Apakah Anda tanpa sadar memainkan rambut atau menggigit-gigit kuku saat sedang membaca artikel ini? Kebiasaan tersebut sebenarnya bisa menunjukkan kepribadian Anda. Seseorang yang umumnya tidak sabaran, gampang bosan, serta cepat frustrasi cenderung melakukan kebiasaan yang berulang seperti mengelupas kulit, menggigit kuku, atau menarik bulu mata mereka. Demikian menurut kesimpulan studi terbaru yang dilakukan tim dari University of Montreal, Kanada. Sifat perfeksionis seperti itu disebutkan bisa merusak. "Kami percaya bahwa individu dengan kebiasaan suka mengulang ini cenderung perfeksionis, yang berarti bahwa mereka tidak mampu untuk bersantai dan melakukan tugas dengan...

Ketika hati kamu merasa sedih.. iri dengan yg orang lain miliki, mengeluh tentang kehidupan yang sedang kamu jalani saat ini gelisah akan masa depan.. bukan gelisah bagaimana kehidupan setelah matimu.. Kenapa ia punya mobil, kenapa ia punya rumah Kenapa gajinya lebih besar dariku.. kenapa aku belum diberikan jodoh kenapa ia punya uang banyak.. Kenapa kehidupannya begitu, sedangkan kehidupanku begini Tuhan tidak adil !! dan kenapa kenapa lainnya lalu mulai membandingkan satu persatu hal dihidup kamu saat ini dengan oranglain.. terutama ujian kesenangan dunia.. entah tentang harta, uang, mobil, rumah, pasangan/jodoh,pekerjaan dan hal lainnya.. bersyukurlah...

Menjaga kesehatan rambut mungkin dapat menjadi perkara serius bagi beberapa orang, khususnya wanita. Sebab rambut adalah salah satu hal, yang pertama yang diperhatikan oleh orang dari diri kita. Jika kesehatannya terganggu, maka penampilan tidak akan optimal. Beberapa perawatan untuk memelihara kesehatan rambut juga dilakukan kaum wanita, walau kadang tak sedikit biayanya. Yang tidak bisa ke salon, biasanya melakukan perawatan sendiri di rumah, salah satunya dengan keramas. Keramas dengan menggunakan sampo berfungsi untuk membersihkan rambut dari kotoran, serta melengkapinya dengan nutrisi agar rambut tetap sehat. Ada beberapa orang yang melakukan keramas setiap hari, bahkan setiap habis...

Kita berutang karena berbagai alasan, terutama untuk sesuatu yang tidak bisa kita kontrol. Misalnya saja kecelakaan dan butuh uang untuk biaya rumah sakit atau kehilangan pekerjaan membuat kita selama beberapa bulan hidup dengan kartu kredit. Berhutang untuk membeli sesuatu yang jumlahnya sangat besar seperti mobil atau rumah, membayar sesuatu yg tak terduka dan barang lainnya juga lazim kita lakukan. Secara umum ada beberapa tipe orang yang memang mudah berutang/kredit/mencicil sesuatu: 1. Tak mau kalah dengan orang lain Tanyakan pada diri sendiri, apakah Anda merasa perlu membeli sesuatu hanya karena orang lain menggunakannya? Jika memang iya, tahanlah diri agar tidak selalu ingin...

Menurut ahli nutrisi Lisa Drayer, seperti halnya organ tubuh lainnya, rambut yang sehat bermula dari makanan yang sehat pula. Diet yang baik akan menguatkan folikel atau akar rambut di kulit kepala sehingga akan menumbuhkan rambut yang sehat. Dikutip dari WebMD, berikut 10 jenis makanan yang akan meningkatkan kesehatan rambut: 1. Salmon Selain kaya dengan protein dan vitamin D yang penting untuk kesehatan rambut, asam lemak Omega-3 juga berlimpah di dalam daging ikan salmon. Asam lemak esensial tersebut tidak dapat diproduksi sendiri dalam tubuh, oleh karena itu konsumsi Omega-3 sangat penting untuk menjaga kesuburan rambut. Omega-3 juga ditemukan di dalam membran sel kulit...

TIDUR tak berkualitas mengundang lingkar hitam di area mata, seperti memiliki kacamata hitam. Gawatnya, lingkar hitam ini sulit untuk ditutupi makeup. Semakin bermasalah ketika timbul kantong mata. Ya, semua perempuan tahu kantong mata dan lingkar mata panda dapat merusak penampilan. Apalagi jika semakin menebal dan terlihat jelas. Faktor umumnya disebabkan kurang tidur, bertambah usia, stres, atau faktor keturunan. Menurut dr Mulik Baskoro, cara yang paling tepat mencegah kantong mata yaitu dengan mengatur waktu tidur seimbang dan cukup. “Gunakan waktu istirahat dengan cukup, yaitu biasakan tidur selama 7-8 jam sehari. Selain mencegah, kebiasaan ini bisa membuat tubuh...

MENGISAP jempol seperti kebiasaan yang natural. Mengisap ibu jari ini seperti menjadi ritual favorit bayi lima tahun (balita). Sebelum belajar memegang atau mampu meraih benda, bayi lebih dulu belajar memegang tangan. Refleks, bayi memahami bahwa jempol serasa seperti puting susu ibu. “Perasaan tenang yang didapatkan bayi membuatnya terbiasa mengisap jempol agar bisa tertidur. Mengisap ibu jari merupakan fakta wajar bagi bayi berusia di bawah setahun. Sedikit demi sedikit, kebiasaan mengisap ini akan ditinggalkan. Umumnya akan berhenti sama sekali saat anak berusia lebih dari tiga tahun,” ungkap Psikolog, Yanti Manginteno, seperti yang dilansir Kaltim Post (Grup JPNN.com),...

KEBANYAKAN orang berpikir bahwa mimpi buruk hanyalah kembang tidur, tidak berarti apa-apa. Namun penelitian menemukan sebaliknya. Mimpi buruk tidak hanya dialami oleh anak-anak, melainkan juga oleh orang dewasa. Jika mimpi buruk sudah sering terjadi dan menyebabkan stres serta insomnia, mimpi buruk juga bisa digolongkan sebagai kelainan atau penyakit. Ada perbedaan antara mimpi yang jelek dengan mimpi buruk. Mimpi yang jelek (bad dream) biasanya dipengaruhi oleh perasaan dan emosi. Sementara mimpi buruk (nightmare) berkaitan dengan emosi yang lebih kuat dan seringkali berkaitan dengan rasa takut. "Agresi fisik seringkali merupakan tema yang umum dalam mimpi buruk. Seringkali...

KURANG tidur, baik kurang lama maupun kurang berkualitas, selalu dikaitkan dengan gangguan kesehatan. Kini, para ilmuwan mengkaitkannya pula dengan ukuran otak. Orang-orang yang susah tidur cenderung memiliki otak yang lebih kecil. Temuan ini terungkap saat para ilmuwan melakukan pengamatan pada sejumlah veteran perang teluk. Hasil pengamatan menunjukkan, ukuran otak pada bagian tertentu tampak lebih kecil pada para responden dengan gangguan tidur dibandingkan pada responden yang tidurnya baik-baik saja. "Orang-orang mengabaikan pentingnya tidur. Banyak hal yang dianggap lebih penting daripada menambah sedikit saja waktu tidurnya," kata peneliti, Linda L Chao, seperti dilansir...